Meskipun Menteri Keuangan Jepang telah memberikan pernyataan untuk mencegah pelemahan Yen lebih lanjut, tekanan terhadap Yen tetap bertahan akibat sikap dovish Bank of Japan (BOJ).
Harga Tetap di Atas Trendline
Pada time frame H1, harga masih berada di atas garis uptrend, mengindikasikan peluang kenaikan lebih lanjut. Selama harga tidak menembus di bawah area trendline tersebut, peluang untuk melakukan BUY tetap terbuka.
Prediksi: GBPJPY Berpotensi Kuat Naik
Rencana Trading:
Area Buy: 196.838 - 197.164
Stop Loss: 196.371
Take Profit:
TP1: 197.718
TP2: 198.298
TP3: 198.919
Analisis Teknikal XAU/USD: Emas Berpoten...
Potensi resesi di Amerika Serikat (AS) s...
Analisis Teknikal USD/JPY: Tekanan Beari...
Lonjakan Impor Emas AS Picu Kekhawatiran...